Monday, March 27, 2023

Pribiotik BioVisi LACTO untuk penggemukan ikan udang

Pribiotik BioVisi LACTO nuntuk penggemukan ikan
Memperbaiki sistem pencernaan, membantu proses pencernaan,  memperbaiki dasar kolam secara anaerob, menghambat perkembangan bakteri pathogen, mencegah dan mengobati berak putih.
Mengandung bakteri enzim yang membantu efisiensi daya cerna ikan, agar semua nutrisi terserap oleh usus
Mempercepat pertumbuhan ikan dan meningkatkan daya tahan terhadap penyakit.
Mengurangi dominasi bakteri pathogen ( Vibrio Sp )
Meningkatkan keaktifan dan nafsu makan ikan.

MANFAAT
BioVisi Lacto berisi bakteri dari strain lactobacillus, yang mampu hidup dalam usus udang/ikan membentuk mocus yang membantu menguraikan pakan sehingga nutrisi dalam pakan lebih banyak yang terserap usus udang/ikan sehingga lebih cepat besar.

ATURAN PAKAI

Dosis pemakaian Probiotik Lacto (kuning) adalah ½-1 tutup/1 kg pakan

Caranya : siapkan pakan untuk kebutuhan satu hari
Misalnya 10 kg pakan untuk sehari
Siapkan 5-10 tutup (50-100 cc) dicampur dengan air secukupnya
Siramkan secara merata ke pakan, lalu di aduk supaya menyerap keseluruh pakan. Penambahan air adalah untuk mempermudah pencampuran
Penambahan air jangan melebihi 10% berat pakan
Biarkan/dikering anginkan supaya meresap kedalam pakan
Setelah meresap, pakan siap diberikan ke ikan
Sisa pakan bisa disimpan sampai 48 jam, selebihnya tidak disarankan karena protein dan lemak yang terkandung dalam pakan bisa berubah menjadi asam amino (kalau kadar air melebihi 10%)
Mampu mengingkatkan keaktifan dan nafsu makan ikan
Diaplikasi dengan cara dibibis ke dalam pakan sebelum diberikan ke udang/ikan.

No comments:

Tips Foto di Malam Hari dengan Kamera DSLR

 Tips Foto di Malam Hari dengan Kamera DSLR Malam  memang kurang cahaya sehingga terkadang menyulitkan untuk mengambil foto, apapun jenis ...